Hai Sobat Teknik Sipil...!!!! Pada kesempatan kali ini, saya ingin berbagi perhitungan tentang penggunaan alat pengaduk semen/ beton, yaitu molen ( Concrete Mixer) dan berapa lama waktu penggunaan alat. Langsung saja ke pembahasannya,,, Misalya diketahui: kapasitas molen 0,25 m3, waktu 1 x pengoperasian alat 5 menit, waktu kerja efekif 6 jam dan volume beton 30 m3 Ditanya: Berapa produksi kerja 1 molen/jam...? Berapa produksi kerja 1 molen/hari...? Kebutuhan molen untuk pekerjaan...? Jawab: Produksi kerja 1 molen/jam: ((60 menit/ waktu pengoperasian alat) x kapasitas molen) (60/5) x 0,25 = 12 x 0,25 = 3 m3/jam Produksi kerja 1 molen/hari (Molen x waktu kerja efektif) 3 x 6 = 18 m3/hari Kebutuhan Molen untuk pekerjaan Volume pengecoran / produksi molen perhari 30 / 18 = 1.7 dibulatkan 2 hari Jadi, pengadukan volume beton 30 m3 dengan kapasitas molen 0,25 m3 dibutuhkan waktu 2 hari. Note: untuk kapasitas molen dan waktu lama pengoperasian berbeda-be
Hai Sob!!! Pada postingan kali ini saya ingin berbagi bagaimana cara perhitungan luasan atap... Baik, lihat gambar rumah dibawah ini, Tampak depan gambar rumah, oiya ini menggunakan atap limas ya sob??? Yuk kita lihat gambar potongan dan denah atap!!! Untuk lebih mudah cara perhitungannya, kita bilah dulu... Luas atap I : 740 cm x 730 cm ubah ke meter 7.40 m x 7.39 m/ cos 30 = 62.37 m2 Luas atap II : 400 cm x 100 cm = 4 m x 1 m / cos 30 = 4 m / 0.866 = 4.61 m2 Total Luas Atap I +II 66.98 m2 Mudah bukan??? semoga bermanfaat...